22 Jul 2016

Natasha Wilona Juga Ikut Ikutan Demam Pokemon Go

Ciee, , Ternyata Natasha Wilona Juga Ikut Ikutan Demam Pokemon Go Lho, Lupain Stefan William ya ?


topikindo.com - Demam permainan Pokemon Go telah mendunia. Permainan ini digemari semua orang baik tua maupun muda. Dari kalangan artis Indonesia, banyak yang mengaku tertarik untuk memainkan permainan ini.

Sebut saja Daniel Mananta ataupun Bastian Bintang, demam pokemon go ini juga terkenal di telinga Natasha Wilona. Aktris sinetron Anak Jalanan ini pun mengaku jika dirinya mengetahui soal game pokemon go tersebut karena banyak temannya yang memainkan permainan tersebut.

Saat di kawasan Ceger, Jakarta Timur Natasha Wilona mengatakan Jika dirinya tahu karena dirinya banyak yang main. Tahu juga karena sudah di beritain kan. Namun meskipun mengetahui tentang pokemon go, namun Natasha Wilona mengaku belum tertarik untuk memainkannya.

Pemain Anak Jalanan ini mengatakan ya sebatas tahu saja tentang pokemon go tersebut. nggak antusias sampai ingin main atau lihat kayak gimana game tersebut. natasha wilonapun rupanya memiliki alasan terendiri mengapa dirinya tak mau memainkan game pokemon go tersebut.

Natasha Wilona pun enggan memainkan game pokemon go karena dia tahu berbagai kabar negatif tentang pokemon go tersebut. Natasha Wilona juga mengatakan lagian negatifnya juga sudah terengar. Kayak orang tabrakan karena fokus main game pokemon go tersebut.

Sampai masuk empang dan juga menganggu lalu lintas, jadi gak konsentrasi karena melihat ponsel tersebut. natasha wilona juga mengatakan jika sebenarnya game itu kan di buat supaya kita ada hiburan.

Namun kadang manusia yang salah menggunakannya. Bisa jadi nggak kenal waktu, nggak kenal tempat, jadi ansos sampai – sampai berlebihan untuk menggunakannya. Akhirnya banyak orang yang berfikir jika bermain game itu nggak bagus, jika bisa membahayakan dirinya sendiri.

Namun game pokemon go ini memang saat ini banyak di gandrungi oleh anak anak sampai orang dewasa sekaligus. Dan sudah banyak peminat dari game yang mencari pokemon dengan seperti melihat di GPS tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar